[2023] Materi Belajar SMP Kelas 7, 8, 9 Semua Mata Pelajaran
Banyaknya materi belajar SMP yang dipelajari terkadang membuat siswa bingung harus mulai belajar dari mana dan materi-materi penting apa saja yang harus dipahami. Bahkan, kebingungan ini tidak hanya dialami siswa saja, tapi juga guru ketika ingin membuat soal ujian.
Sebagai solusinya, guru maupun siswa dapat menggunakan rangkuman materi belajar SMP yang sudah disediakan oleh KOCO Schools. Di dalamnya, sudah ada ringkasan-ringkasan materi yang dibagi berdasarkan kelas dan mata pelajaran.
Tanpa berlama-lama lagi, yuk langsung saja simak rangkuman materi belajar SMP kelas 7, 8, 9 berikut ini.

Materi Belajar SMP
Setelah menyelesaikan pendidikan di tingkat SD, siswa akan kembali melanjutkan pendidikannya ke tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Tingkat pendidikan SMP ini akan ditempuh siswa selama tiga tahun, mulai dari kelas 7 hingga kelas 9.
Tak berbeda jauh dengan tingkat pendidikan SD, di SMP siswa juga akan mempelajari materi-materi dari mata pelajaran, seperti Matematika, Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, IPA, dan IPS. Selain itu, siswa SMP juga akan mempelajari mata pelajaran lainnya yang mungkin belum pernah mereka dapatkan saat masih SD.
Tingkat kesulitan mata pelajaran SMP tentu akan lebih sulit dibandingkan tingkat SD. Materi yang diajarkan juga akan lebih banyak.
Agar kegiatan belajar di tingkat SMP ini terasa lebih mudah, KOCO Schoola sudah menyiapkan rangkuman materi SMP kelas 7, 8, dan 9 yang bisa diunduh secara gratis. Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Materi IPA
Materi IPA Kelas 7
Kalor dan perpindahan akan menjadi salah satu materi IPA kelas 7. Selain itu, materi lain, seperti suhu dan perubahannya, energi dalam sistem kehidupan, hingga tata surya juga akan dipelajari oleh siswa di kelas 7. Berikut adalah rangkuman materi IPA kelas 7.
- Kalor dan Perpindahannya | Download Materi
- Klasifikasi Materi dan Perubahannya | Download Materi
- Objek IPA dan Pengamatannya | Download Materi
- Suhu dan Perubahannya | Download Materi
- Energi Dalam Sistem Kehidupan | Download Materi
- Interaksi Makhluk Hidup dengan Lingkungannya | Download Materi
- Pemanasan Global | Download Materi
- Pencemaran Lingkungan | Download Materi
- Sistem Organisasi Lingkungan | Download Materi
- Struktur Bumi dan Dinamikanya | Download Materi
- Tata Surya | Download Materi
Materi IPA Kelas 8
Materi IPA yang dipelajari siswa kelas 8 tentu berbeda. Meskipun begitu, beberapa materi ada yang saling berhubungan dengan materi lainnya.
Di kelas 8 ini, siswa akan mempelajari tentang gerak benda dan makhluk hidup di lingkungan sekitarnya, sistem peredaran darah manusia, hingga zat aditif dan adiktif.
Tak hanya itu saja, siswa juga akan mempelajari beberapa sistem organ tubuh manusia, seperti sistem ekskresi dan sistem pernapasan manusia. Untuk rangkuman materi selengkapnya bisa diunduh di bawah ini.
- Gerak Benda dan Makhluk Hidup di Lingkungan Sekitar | Download Materi
- Sistem Peredaran Darah Manusia | Download Materi
- Struktur dan Fungsi Tumbuhan | Download Materi
- Usaha dan Pesawat Sederhana dalam Kehidupan Sehari-hari | Download Materi
- Zat Aditif dan Adiktif | Download Materi
- Cahaya dan Alat Optik | Download Materi
- Getaran, Gelombang, dan Bunyi dalam Kehidupan Sehari-hari | Download Materi
- Sistem Ekskresi Pada Manusia | Download Materi
- Sistem Pernapasan Manusia | Download Materi
- Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hari | Download Materi
Materi IPA Kelas 9
Naik ke kelas 9, materi IPA yang dipelajari tentu semakin beragam. Siswa akan belajar tentang sistem reproduksi manusia, sistem perkembangbiakan hewan dan tumbuhan, pewarisan sifat makhluk hidup, dan materi lainnya. Adapun rangkuman materi IPA kelas 9 selengkapnya adalah sebagai berikut.
- Listrik Dinamis dalam Kehidupan Sehari-hari | Download Materi
- Pewarisan Sifat Pada Makhluk Hidup | Download Materi
- Sistem Perkembangbiakan Tumbuhan dan Hewan | Download Materi
- Sistem Reproduksi pada Manusia | Download Materi
- Bioteknologi | Download Materi
- Kemagnetan dan Pemanfaatannya | Download Materi
- Partikel dan Penyusun Benda Makhluk Hidup | Download Materi
- Tanah dan Keberlangsungan Kehidupan | Download Materi
- Teknologi Ramah Lingkungan | Download Materi
Materi IPS
Materi IPS Kelas 7
Lanjut ke mata pelajaran berikutnya, yaitu IPS. Di kelas 7 SMP ini, siswa akan belajar tentang interaksi sosial dan lembaga sosial, manusia, tempat, dan lingkungan, hingga peristiwa masyarakat Indonesia pada masa praaksara, Hindu-Budha, dan Islam. Kumpulan rangkuman materinya bisa diunduh melalui ulasan di bawah ini.
- Interaksi Sosial dan Lembaga Sosial | Download Materi
- Manusia, Tempat, dan Lingkungan | Download Materi
- Aktivitas Manusia Dalam Memenuhi Kebutuhan | Download Materi
- Masyarakat Indonesia Pada Masa Praaksara, Hindu-Buddha, Islam | Download Materi
Materi IPS Kelas 8
Di kelas 8 ini, siswa akan lebih banyak mempelajari materi IPS tentang organisasi ASEAN dan pengaruh interaksi sosial Berikut adalah rangkuman materi IPS kelas 8 selengkapnya.
- Pengaruh Interaksi Sosial Terhadap Kehidupan Sosial dan Kebangsaan | Download Materi
- Interaksi Keruangan Dalam Kehidupan Di Negara-Negara ASEAN | Download Materi
- Keunggulan dan Keterbatasan antarruang Serta Pengaruhnya Terhadap Kegiatan EKOSOSBUD di Indonesia dan ASEAN | Download Materi
- Perubahan Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan dan Tumbuhnya Semangat Kebangsaan | Download Materi
Materi IPS Kelas 9
Perubahan sosial budaya dan globalisasi, serta interaksi antara negara Asia dengan negara lainnya adalah beberapa materi IPS yang akan dipelajari siswa ketika mereka duduk di kelas 9. Lebih lanjut, mereka juga akan mempelajari tentang kesejahteraan masyarakat dan sejarah Indonesia di masa kemerdekaan dan masa reformasi. Berikut rangkuman materinya.
- Interaksi Antarnegara Asia dan Negara Lainnya | Download Materi
- Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi | Download Materi
- Ketergantungan antar ruang dan pengaruhnya terhadap kesejahteraan masyarakat | Download Materi
- Indonesia dari masa kemerdekaan hingga masa reformasi | Download Materi
Materi Bahasa Indonesia
Materi Bahasa Indonesia Kelas 7
Untuk materi Bahasa Indonesia di kelas 7 SMP, siswa akan lebih banyak mempelajari tentang teks deskriptif, memahami dan menciptakan cerita fantasi, cara membuat surat dinas, surat pribadi, dan membaca efektif. Berikut rangkuman materi Bahasa Indonesia kelas 7 SMP.
- Belajar Mendeskripsikan | Download Materi
- Memahami dan Mencipta Cerita Fantasi | Download Materi
- Mengapresiasi Mengkreasi Fabel | Download Materi
- Menyibak Ilmu Dalam Teks Hasil Observasi | Download Materi
- Mewariskan Nilai Luhur Mengkreasikan Puisi | Download Materi
- Mewariskan Budaya Melalui Teks Prosedur | Download Materi
- Berkorespondensi Dengan Surat Pribadi dan Surat Dinas | Download Materi
- Menjadi Pembaca Efektif | Download Materi
Materi Bahasa Indonesia Kelas 8
Dalam Bahasa Indonesia, ada berbagai jenis teks, seperti teks berita, teks eksposisi, dan teks ulasan. Jenis-jenis teks Bahasa Indonesia ini akan dipelajari siswa di kelas 8 dan sudah dirangkum pada ulasan di bawah ini.
- Urutan Cerita Menarik Dalam Teks Eksplanasi | Download Materi
- Iklan-iklan Dunia Kita | Download Materi
- Indahnya Berpuisi | Download Materi
- Teks Berita | Download Materi
- Teks Eksposisi | Download Materi
- Berbahasalah Secara Persuasif | Download Materi
- Drama-drama Kehidupan | Download Materi
- Mengembangkan Kegemaran Membaca | Download Materi
- Ulasan Tentang Karya-Karya Kita | Download Materi
Materi Bahasa Indonesia Kelas 9
Di kelas 9, siswa masih akan mempelajari beberapa jenis teks dalam Bahasa Indonesia, seperti teks laporan percobaan, pidato persuasif, teks diskusi, dan materi lainnya. Unduh rangkuman materinya pada ulasan berikut ini.
- Pidato Persuasif | Download Materi
- Menyusun Cerpen | Download Materi
- Memberi Tanggapan Santun | Download Materi
- Melaporkan Percobaan | Download Materi
- Menyajikan Teks Diskusi | Download Materi
- Menyusun Cerita Inspiratif | Download Materi
Materi Bahasa Inggris
Materi Bahasa Inggris Kelas 7
Jika di SD siswa lebih banyak mengenal kosakata baru di pelajaran Bahasa Inggris, pada tingkat SMP kelas 7 siswa akan lebih banyam belajar tentang cara menyapa orang lain dna menanyakan waktu dalam Bahasa Inggris. Mereka juga akan belajar tentang kata benda singular, cara mendeskripsikan seseorang atau benda, dan lainnya. Berikut rangkuman materi Bahasa Inggris kelas 7 selengkapnya.
- Good Morning. How Are You? | Download Materi
- This Is Me | Download Materi
- This Is My World | Download Materi
- What Time Is It? | Download Materi
- I’m Proud Of Indonesia | Download Materi
- It’s A Beautiful Day | Download Materi
- That’s What Friends Are Supposed To Do | Download Materi
- What We Love To Do | Download Materi
Materi Bahasa Inggris Kelas 8
Saat naik ke kelas 8, siswa masih akan belajar tentang kalimat ungkapan ditambah dengan kalimat untuk mengundang seseorang, memberikan instruksi, serta ungkapan larangan dan menyatakan saran. Selain itu, materi tentang countable nouns dan uncountable nouns, serta simple past tense dan present continuous tense juga akan dipelajari siswa di tingkat kedua jenjang pendidikan SMP ini. Adapun rangkuman materi Bahasa Inggris kelas 8 SMP adalah sebagai berikut.
- Come To My Birthday, Please | Download Materi
- I’m So Happy For You | Download Materi
- It’s English Time! | Download Materi
- Our Busy Roads | Download Materi
- What Are You Doing? | Download Materi
- We Know What To Do | Download Materi
- When I Was A Child | Download Materi
- Yes, We Made It! | Download Materi
Materi Bahasa Inggris Kelas 9
Adapun materi yang akan dipelajari siswa kelas 9, antara lain kalimat perintah, ungkapan selamat, present continuous tense, kata sambung, dan kata hubung. Mereka juga akan belajar tentang iklan dalam Bahasa Inggris, passive voice, dan present perfect tense. Untuk lebih lengkapnya, simak rangkuman materi SMP untuk mata pelajaran Bahasa Inggris berikut ini.
- Come And Visit Us | Download Materi
- Be Healthy, Be Happy | Download Materi
- Congratulations! | Download Materi
- Everybody Always In The Middle Of Something | Download Materi
- Let’s Live a Healthy Live | Download Materi
- This Is How You Do It | Download Materi
- They Are Made In Indonesia | Download Materi
- We Have Been To An Orphan | Download Materi
Mau cari materi SMP dan SMA yang lebih lengkap? Kamu bisa akses di KOCO Star juga lho!
Materi Matematika
Materi Matematika Kelas 7
Di tingkat SMP ini, materi Matematika yang akan dipelajari oleh siswa tentu akan lebih sulit dibandingkan saat masih duduk di bangku SD. Akan ada beberapa materi baru dan rumus-rumus baru yang akan mereka pelajari.
Misalnya saja materi Matematika kelas 7 ini di mana siswa akan belajar tentang bilangan, aljabar, himpunan, hingga garis dan sudut, serta lingkaran. Untuk memudahkan mereka dalam belajar Matematika kelas 7 ini, KOCO Schools sudah merangkum materinya.
angkum materinya.
- Bilangan | Download Materi
- Aljabar | Download Materi
- Himpunan | Download Materi
- Perbandingan | Download Materi
- Persamaan dan Pertidaksamaan Linear Satu Variabel | Download Materi
- Aritmatika Sosial | Download Materi
- Penyajian Data | Download Materi
- Segiempat dan Segitiga | Download Materi
- Garis dan Lurus | Download Materi
Materi Matematika Kelas 8
Rangkuman materi belajar SMP berikutnya adalah materi Matematika SMP kelas 8 semester 1 dan 2. Matematika di kelas 8 akan lebih banyak membahas tentang sistem persamaan dua variabel, statistika, peluang, hingga persamaan kuadrat.
- Kartesius | Download Materi
- Persamaan Garis Lurus | Download Materi
- Pola Bilangan | Download Materi
- Relasi & Fungsi | Download Materi
- Sistem Persamaan Dua Variabel | Download Materi
- Statistika | Download Materi
- Teorema Pythagoras | Download Materi
- Lingkaran | Download Materi
- Persamaan Linear Dua Variabel | Download Materi
- Bangun Ruang Sisi Datar | Download Materi
- Peluang | Download Materi
- Kekongruenan dan Kesebangunan | Download Materi
- Ruang Sisi Lengkung | Download Materi
- Transformasi | Download Materi
- Persamaan Kuadrat | Download Materi
Materi Matematika Kelas 9
Adapun materi Matematika yang akan dipelajari oleh siswa, antara lain pangkat dan bentuk akar, serta persamaan dan fungsi kuadrat Berikut rangkuman materi Matematika kelas 9.
- Pangkat dan Bentuk Akar | Download Materi
- Persamaan dan Fungsi Kuadrat | Download Materi